Friday, February 28, 2020

Mourinho Sebut Kane Bisa Comeback Sebelum Liga Inggris 2019-2020 Berakhir

8:16 PM



IncarQQ - Pelatih Tottenham Hotspur, Jose Mourinho, membeberkan kondisi terkini penyerang andalan tim besutannya, yakni Harry Kane. Mourinho mengklaim bahwa Kane berpeluang kembali bermain bersama Tottenham, sebelum Liga Inggris musim 2019-2020 berakhir.

Sebagaimana diketahui, Kane memang tengah dalam pemulihan cedera paha yang didapatkannya ketika membela Tottenham di laga Liga Inggris 2019-2020 melawan Southampton pada awal tahun ini. Cedera itu bahkan membuat Kane diprediksi bakal absen membela Tottenham hingga akhir musim ini.

Akan tetapi, Kane nampaknya bakal pulih dari cedera yang dideritanya tersebut lebih cepat dari waktu yang diperkiraakan. Terlebih dalam beberapa hari terakhir, Kane sudah terlihat tengah berlatih ringan bersama skuad The Lilywhites -julukan Tottenham.

Situasi itu lantas memunculkan tanggapan cedera yang dialami Kane sudah membaik. Mourinho sendiri membenarkan pemulihan cedera Kane berjalan mulus, dan ada kans sang pemain tampil sebelum Liga Inggris 2019-2020 berakhir. Meski Mourinho mengaku tak ingin terburu-buru memainkan Kane.

“Proses pemulihannya berjalan lebih cepat. Dia memberikan sedikit harapan kepada saya bahwa dia bisa saja kembali untuk tiga, empat, atau lima laga sebelum musim berakhir, setelah awalnya diprediksi baru bisa main di 1-2 laga terakhir musim ini,” ujar Mourinho, seperti dikutip dari Metro, Sabtu (29/2/2020).

“Saya memang sedikit berspekulasi (mengenai kondisi cedera Kane). Dia merasa lebih baik. Semuanya berjalan baik. Dia tipe pemain yang tak mau diatur, setiap dia merasa ada sedikit masalah,” tuntas mantan pelatih Chelsea dan Manchester United itu.


 IncarQQ

Written by

We are Creative Blogger Theme Wavers which provides user friendly, effective and easy to use themes. Each support has free and providing HD support screen casting.

 

© 2013 Daftar Situs BandarQQ, Agen Incarqq Terpercaya, Kumpulan QQ Online. All rights resevered. Designed by Templateism | Blogger Templates

Back To Top